Rechercher dans ce blog

Saturday, December 3, 2022

Ingin Nostalgia dengan Kue Putu Ayu, Bikin Sendiri Aja yuk! - SuaraPoptren

Poptren.suara.com – Kue putu ayu, kue tradisional yang sudah terkenal di kalangan masyarakat Indonesia.

Kue yang memiliki aroma yang khas antara daun suji dan daun pandan. Dalam kue tersebut kita bisa melihat kelapa parut yang menambah rasa gurih di kue putu ayu ini.

Luvita Ho mengunggah resep kue putu ayu di Youtube channel miliknya.

Berikut resep Kue Putu Ayu ala Luvita Ho

Baca Juga:Resep Potato Cheese Bread yang Lagi Hits, Gak Perlu Pakai Oven!

RESEP: 

- 2 butir telur 

- 100 gr gula pasir 

- 5 gr SP / emulsifier

 - 2 cubit garam 

Baca Juga:Agak Susah Mencari Gochujang Halal, Jun Chef Berikan Resep Tteokbokki Halal

- 1/2 sdt vanilla 

- 125 gr tepung serba guna 

- 60 gr air 

- 50 gr santan 

- 1 sdt pasta pandan (sesuaikan dengan selera) 

Unti kelapa: 

- 100 gr kelapa parut 

- 1/4 sdt garam 

- 1 daun pandan

Simak cara memasaknya yuk!

Adblock test (Why?)


Ingin Nostalgia dengan Kue Putu Ayu, Bikin Sendiri Aja yuk! - SuaraPoptren
Read More

No comments:

Post a Comment

Siasat bertahan produsen kue keranjang - ANTARA

Jakarta (ANTARA) - Pemilik usaha kue keranjang Hoki, Kim Hin Jauhari, bersiasat untuk mempertahankan bisnis kue khas Imlek yang proses pemb...