Resep Kue Kamir Empuk
©2022 Merdeka.com/Cookpad
Kue Kamir Pisang Kelapa
- 250 gr tepung
- 150 gr pisang
- 50 gr kelapa Parut
- 250 ml air santan
- 1 Butir telur
- 3 gr ragi instant
- 4 dm gula pasir (bisa ditambah)
- 2 sdm margarin (cairkan)
Cara membuat:
- Siapkan kelapa parut dan potong kecil-kecil pisang.
- Campurkan tepung, gula, ragi dan air santan. Kocok lepas telur masukkan bersama pisang dan margarin cair aduk rata.
- Diamkan adonan 1 jam hingga mengembang.
- Aduk adonan lalu cetak di teflon yang sudah diolesi minyak/margarin beri meses di tengahnya.
- Lalu tutup lagi bagian atasnya dengan adonan lalu balik tutup supaya matang merata.
- Tambahkan pasta pandan (optional) masak hingga matang dengan api kecil.
- Angkat dan sajikan selagi hangat, selamat mencoba.
Kue Kamir Tape
- 250 gr terigu
- 250 tape me peyem
- ±275 ml air matang
- 1 telur
- 1 bungkus susu danco
- 135 gr gl pasir, sesuaikan
- 1 sdt ragi /fermipan
- 50 gr margarin carikan
- Sejumput garam
Isian :
- Coklat meses
Cara membuat:
- Haluskan tape dengan air lalu blender. Masukan semua bahan di wadah, lalu tuang tape yang sudah di blender, aduk rata,lalu diamkan ±1jm tutup dengan serbet.
- Setelah 1 jam buka tutupnya lalu aduk rata, panaskan teflonnya, oles dengan margarin/minyak goreng tipis-tipis, biarkan panas dulu.
- Tuang adonan 1/2 cetakan bubuhi meses tutup dgn adonan lg,tutup teflon biarkan baguan bawah mateng dl baru di balik.
- Angkat dinginkan, siap di nikmati.
4 dari 4 halaman
Resep Kue Kamir Legit
©2022 Merdeka.com/Cookpad
Kue Kamir Kelapa
- 250 gr tepung terigu
- 125 gr tape singkong
- 100 gr gula pasir
- 50-100 gr kelapa parut
- 4 gr/1 sdt ragi instan
- 250 ml santan
- 1 btr telur kocok lepas
- 1/2 sdt garam
- 50 gr margarin, lelehkan
Bahan Isi : keju, kismis, selai dll (pilihan)
Cara membuat:
- Haluskan tape menggunakan garpu.
- Campur rata dengan kelapa parut, telur, santan ragi dan margarin.
- Tambahkan tepung, gula, dan garam. Aduk sampai halus. (Mixer sebentar saja)
- Tutup adonan, diamkan selama 1 jam hingga mengembang.
- Panaskan cetakan, gunakan api kecil, oles dgn margarine. Tuang adonan, beri isi sesuai selera (bila pakai) Tutup.
- Balik kue setelah bagian bawah berwarna kuning kecoklatan masak lagi hingga kue matang.
Kue Kamir Pandan
- 150 gr tape singkong
- 250 gr tepung terigu
- 125 gr gula pasir
- 2 butir telur
- 200 ml santan (2 bungkus kara tambahkan 70 ml air)
- 50 gr margarin cairkan
- 1 sdt garam
- 20 gr susu bubuk
- 1 sdt ragi instan 1 sdt pasta pandan
Cara membuat:
- Lumatkan tape singkong campur dengan bahan lainnya terigu, gula pasir, susu bubuk, ragi, santan.
- Blender sampe halus tambahkan pasta pandan blend kembali setelah halus tambahkan margarin cair dan garam.
- Aduk kembali dengan spatula hingga rata tutup adonan dgn serbet bersih diamkan satu jam.
- Panggang dalam cetakan kue lumpur yang sudah dioles tipis margarin panggang dengan api kecil tutup balikan panggang kg hingga matang.
- Kalau sudah diangkat oleskan margarin kuenya dan siap dihidangkan.
6 Resep Kue Kamir Berbagai Bahan Campuran, Empuk dan Legit | merdeka.com - Merdeka.com
Read More
No comments:
Post a Comment