Rechercher dans ce blog

Monday, February 20, 2023

Bikin Sedih dan Ngakak, 5 Kejadian Driver Ojol saat Pesan Kue Ultah - detikFood

Jakarta -

Ada-ada saja kejadian driver ojol saat mendapat pesanan untuk mengantarkan kue ulang tahun. Ada yang disuruh bernyanyi hingga minta ditemani makan kue.

Hari ulang tahun merupakan momen yang spesial bagi setiap orang. Hari ulang tahun selalu identik dengan kue ulang tahun. Beberapa orang ini pun memutuskan untuk memesan lewat ojek online (ojol).

Namun, ada ada kejadian yang dialami driver ojol saat mengantarkan pesanan kue ulang tahun. Mulai dari yang mengharukan, menyedihkan hingga bikin ngakak.

Berikut 5 kejadian driver ojol saat antar pesanan kue ulang tahun:

1. Driver Ojol Antar Kue dan Nyanyikan Lagu Ultah

Momen driver ojol antar kue ulang tahunDriver Ojol Antar Kue dan Nyanyikan Lagu Ultah Foto: TikTok @._moodys

Ada-ada saja yang dilakukan oleh seorang pengguna TikTok @._moodys. Ia berniat untuk mengirimkan kue ulang tahun kepada temannya yang dipesan melalui ojek online.

Namun, ia meminta driver ojol tersebut menyanyikan lagu selamat ulang tahun ketika mengantarkan kuenya. Ia juga meminta untuk driver ojol merekam momen tersebut.

Hasil videonya pun bikin ngakak. Temannya tampak kebingungan ketika diberikan kue ulang tahun sambil dinyanyikan. Karena sudah bersedia, driver ojol tersebut diberi tip besar.

Baca Juga: Driver Ojol Diminta Kirim Kue Ultah dan Nyanyi untuk Pelanggannya

2. Driver Ojol Terjatuh saat Antar Kue Ulang Tahun

Momen driver ojol antar kue ulang tahunDriver Ojol Terjatuh saat Antar Kue Ulang Tahun Foto: TikTok

Ada kejadian menyedihkan dari seorang driver ojol yang mendapat pesanan kue ulang tahun. Kisah ini viral usai dibagikan lewat akun TikTOk @ozilomahkue.

Pemilik toko kue tersebut menceritakan bahwa driver ojol yang mengambil pesanan mengalami kecelakan. Ia terjatuh saat membawa pesanan kue ulang tahun untuk kustomer.

Karena hal tersebut ia, kue ulang tahun yang dibawanya hancur berantakan. Beruntung driverojol tidak mengalami luka. Sementara itu pemilik toko pun memberi solusi dengan membuatkan kue dari awal.

Simak Video "Kisah Driver Ojol Antar Makanan Saat Anaknya Meninggal Disebut Modus Belaka"
[Gambas:Video 20detik]

Adblock test (Why?)


Bikin Sedih dan Ngakak, 5 Kejadian Driver Ojol saat Pesan Kue Ultah - detikFood
Read More

No comments:

Post a Comment

Siasat bertahan produsen kue keranjang - ANTARA

Jakarta (ANTARA) - Pemilik usaha kue keranjang Hoki, Kim Hin Jauhari, bersiasat untuk mempertahankan bisnis kue khas Imlek yang proses pemb...