BERITASUKOHARJO.com - Ingin buat kue kering tapi cuma 3 bahan dan cara buatnya juga simpel tanpa alat? Kamu wajib baca artikel ini sampai selesai karena di sini kamu mendapatkan resep membuatnya untuk isian toples Lebaran 2023.
Ya, kue kering cuma 3 bahan ini adalah ide resep terbaru kue kering yang bisa kamu coba. Tampilannya cantik dan menarik ini bikin orang ingin buru-buru memakannya. Bahkan keluarga atau tamu minta dibungkus pulang.
Meskipun cuma 3 tapi hasilnya tetap renyah dan super enak. Nah, buat kamu yang ingin mendapatkan 2 rasa yang berbeda kamu bisa gunakan susu coklat bubuk agar dapat 2 kue kering susu putih dan susu coklat.
Kue kering 3 bahan ini tanpa mixer, tanpa oven, tanpa terigu,lho. Jadi buat kamu yang belum punya mixer dan oven, tapi pengen buat kue lebaran, bisa kamu coba dan yang mau hemat juga bisa praktekkan resep ini.
Daripada lama-lama, yuk simak resep membuat kue kering cuma 3 bahan tanpa mixer, tanpa oven, tanpa terigu untuk isian toples Lebaran 2023, yang dirangkum BeritaSukoharjo.com dari akun YouTube Fun Cooking With Yackikuka.
Bahan-Bahan:
Bahan Utama:
Kue Kering Isian Toples Cuma 3 Bahan Tanpa Mixer, Oven, dan Terigu Tetap Renyah dan Super Enak - Berita Sukoharjo
Read More
No comments:
Post a Comment